Beyond The Great Wall #17 : Cina Kontemporer: Kebangkitan dalam Kesenjangan
Diskursus mengenai Cina kontemporer kerap kali tidak dapat dilepaskan dari pandangan mengenai kebangkitan Cina dalam berbagai aspek. Tidaklah salah apabila pandangan ini menjadi fokus para pemerhati, mengingat besarnya dampak dari kebangkitan Cina terhadap tatanan global secara luas. Meski demikian, selalu terdapat sisi lain dari suatu fenomena, tidak terkecuali kebangkitan Cina. Salah satunya adalah kemunculan kelompok Prekariat pada era digital yang kerap dipandang memberikan peluang yang luas untuk mengangkat kesejahteraan masyarakat. Mengapa dan bagaimana hal ini terjadi
“Cina Kontemporer: Kebangkitan dalam Kesenjangan” yang akan diselenggarakan pada:
Tanggal : Jumat, 29 Oktober 2021
Waktu : 09.00-11.30 WIB
Tempat : Zoom Meetings
Pembicara :
- Gufron Gozali, Asisten Riset di Universitas Islam Indonesia
- Nadya Zafira, Mahasiswa Hubungan Internasional Universitas Gadjah Mada.
Moderator :
- Fanya Tarissa Anindita, Staff Publikasi Institute of International Studies Universitas Gadjah MadaSilakan registrasi melalui tautan bit.ly/BTGW17
Acara ini gratis dan terbuka untuk umum.
Leave a Reply
Want to join the discussion?Feel free to contribute!